Indonesia
indonesia
Revolusi Kecamatan Haurgeulis-Indramayu Santuni Anak Yatim Piatu Dan Duafa
Indramayu, eternitynews.id – Dalam rangka memperat hubungan dengan masyarakat wilayah kecamatan Haurgeulis dan rasa simpati untuk menyantuni anak yatim piatu dan kaum duafa maka salah satu program sosial pengurus Revolusi kecamatan Haurgeulis, kabupaten Indramayu menyelengarakan Maulid Nabi Muhammad SAW ,selain santunan untuk anak yatim piatu juga memberikan sembako kepada para duafa dan di isi pengajian umum. Hal ini sebagai bentuk Baca selengkapnya
Polres Lampung Selatan Geruduk Kodim 0421, Kapolres AKBP Toni Kasmiri Serahkan Tumpeng di HUT TNI ke-80
Lampung Selatan,eternitynews.id // Suasana keakraban tampak mewarnai halaman Makodim 0421/Lampung Selatan, Minggu (5/10/2025) pagi. Rombongan pejabat utama Polres Lampung Selatan yang dipimpin langsung oleh Kapolres AKBP Toni Kasmiri, S.H., S.I.K., M.H. mendatangi markas Kodim dalam rangka memberikan ucapan selamat Hari Ulang Tahun (HUT) ke-80 Tentara Nasional Indonesia (TNI). Kunjungan tersebut berlangsung sekitar pukul 08.30 WIB, bertepatan dengan pelaksanaan apel kesiapan Baca selengkapnya
Hati-hati! Nomor WhatsApp Anda Bisa Dikloning dan Dibajak
Bandung,eternitynews.id-WhatsApp juga menjadi incaran para pelaku kejahatan siber untuk bisa diretas bahkan dibajak. Caranya pun dengan menggunakan sejumlah modus. Salah satunya kemungkinan menggunakan nomor yang dijadikan akun WhatsApp. Ini dilakukan jika para pelaku akan mengakses layanan WhatsApp Web, sebab membutuhkan pemindaian kode QR. begitu mereka membutuhkan akses khusus fisik atas ponsel korban. Setelah itu didapatkan maka seluruh percakapan Baca selengkapnya